Kentongan Ukiran

  • Detail Koleksi

Kentongan Ukiran

Pekan Penerangan Nasional Tingkat III tahun 1990 di Wonogiri   Kentongan ini adalah kentongan yang diukir khusus sebagai simbol pembuka acara Pekan Penerangan Pedesaan Tingkat Tingkat Nasional III yang digelar di Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah. Kentongan berwarna cokelat ini terbuat dari kayu. Bentuk kentongan ini menyerupai tabung, dengan lubang yang memanjang di bagian tengahnya. Kentongan ini diukir dengan cantik berbentuk wajah di bagian tengah dan ukiran motif batik memenuhi setiap sisi kentongan.
Nomor Registrasi : 2.43
Tahun Registrasi : 1993
Nomor Iventaris : MP.PC/PEU0020
Kontributor :
Bahan : Kayu
Ukuran : d: 38 cm, t: 180 cm