Monitor Video Studio Pertama TVRI
Alat ini digunakan untuk mendukung siaran Asian Games
IV 1962 di Jakarta dan acara kenegaraan lainnya. Audio ini
fungsinya mengatur suara di studio agar pemirsa televisi
dapat menerima dan mendengar siaran dengan jelas. Video
mixer adalah alat untuk mengedit gambar yang dihasilkan
oleh tiga kamera studio yang dilengkapi dengan tiga
pemantau.Ini merupakan 2 alat yang digabungkan yang
biasa digunakan didalam studio TVRI.
Nomor Registrasi |
: |
5.2 |
Tahun Registrasi |
: |
1993 |
Nomor Iventaris
|
: |
MP.PC/TV0321 |
Kontributor
|
: |
|
Bahan
|
: |
Besi, Kaca dan Plastik |
Ukuran
|
: |
p: 51.5 cm, l: 33.5 cm, t: 34.5 cm |