Piala Ismail Marzuki

  • Detail Koleksi

Piala Ismail Marzuki

Piala ini diberikan sebagai penghargaan kepada pembuat lagu tema terbaik, sejak tahun 1983. Nama piala ini diambil dari nama seorang musisi besar Indonesia, Ismail Marzuki, yang banyak menciptakan lagu-lagu perjuangan dalam masa perang kemerdekaan Indonesia di akhir tahun 1940- an. Ia meninggal dunia di Jakarta tahun 1958.
Nomor Registrasi : 3.29
Tahun Registrasi : 1993
Nomor Iventaris : MP.PC/FIL0120
Kontributor :
Bahan : Plastik dan Kuningan
Ukuran : p: 8 cm, l: 8 cm, t: 25 cm